Jobdesk
- Memeriksa dan memastikan semua komputer yang dipakai user dapat digunakan
- Memeriksa dan memastikan semua komputer terhubung ke jaringan
- Memeriksa dan memastikan bahwa aplikasi yang digunakan user dapat berjalan sebagaimana mestinya
- Memastikan data user di komputer tidak bisa dibaca atau diambil oleh orang tanpa izin
- Memperbaiki komputer user yang rusak
- Melakukan update sistem operasi atau aplikasi secara berkala
- Melakukan backup data
- Memastikan sistem pendukung seperti printer dan scanner dapat beroperasi
- Membuat atau merangkai jaringan dan kabel data
- Menginstal dan konfigurasi antivirus demi keamanan komputer
- Maintainance dan optimasi PC Server yang ada di setiap cabang
Spesifikasi
- Mempunyai Knowledge dalam Bidang IT
- Memahami dan menguasai segala hal yang berhubungan dengan komputer
- Memahami prinsip kerja switch, router, dan hub
- Mampu membuat kabel network atau kabel data
- Memahami dasar-dasar jaringan komputer
- Menguasai dan mengerti aplikasi komputer yang digunakan oleh user
- Mampu merakit instalasi komputer
- Menguasai knowledge database
- Pendidikan S1 Teknik Informatika/Management Informatika/Sistem Informasi/Ilmu Komputer/Teknik Komputer
- Mampu bekerja secara individu maupun dalam tim
- Bersedia bekerja full time (08.00 - 17.00)
- Fresh Graduate are welcome
- Rajin, Jujur, Pekerja Keras
- Domisili Bandung